Rabu, 06 Maret 2019

Pertama di Dunia, Rumah Terbuat dari Serat Ganja, Bagaimana Efek Tinggal Di Dalamnya?

Pertama di Dunia, Rumah Terbuat dari Serat Ganja, Bagaimana Efek Tinggal Di Dalamnya?
Haiii Sobat ketemu lagi di video on the spot terbaru
Jika sobat semua Melihat Rumah ini, Sekilas Memang Bentuknya Akan Tampak Seperti rumah-rumah minimalis Bergaya eropa pada umumnya, dan bangunan itu memang tampak biasa-biasa saja tanpa ada hal yang aneh.
Tapiiii... Jika Sobat Semua Tahu Bahan yang dipakai untuk membuat rumah ini, dijamin kalian Paaasti melongo dan tak percaya dengan kenyataan yang ada. Agro
Yaaaa.. baru-baru ini Perusahaan asal Belanda Bernama Dun Agro, telah membuat rumah prefabrikasi dari bahan ganja.
Rumah ganja pertama di dunia ini terletak 250 kilometer dari Cannabis Valhalla, Amsterdam. 
Untuk mengubahnya menjadi bahan bangunan, tanaman ganja yang disebut hemp ini, terlebih dahulu diubah menjadi serat.
Hemp merupakan nama salah satu jenis ganja yang sengaja ditanam untuk keperluan industri.
Oleh Dun Agro, Serat dari hemp tersebut kemudian dicampur dengan air dan lem.
Campuran bahan ini kemudian disebut dengan hemp concrete atau hempcrete.
Naaah...Hempcrete itu lalu ditekan dan dicetak menjadi material prefabrikasi.
Material inilah yang kemudian dapat digunakan untuk Pembangunan proyek rumah Dun Agro.
Namun sebelum dapat digunakan, hemp prefabrikasi terlebih dahulu dikeringkan selama Tiga bulan lo sobat.
Selain menjadi bahan bangunan, hemp juga dapat diubah menjadi bahan utama pembuatan kertas, pakaian, dan lain sebagainya.
Rumah pertama yang dibangun dun agro dari bahan ganja ini sudah selesai, sedangkan beberapa rumah masih dalam tahap konstruksi.
Lalu bagaimana Yaa efek untuk orang yang tinggal di dalam rumah itu..
Yaaa sobat semua Tak Perlu kawatir, karena Ganja yang di pakai untuk pembangunan rumah itu jenisnya khusus.
Tidak seperti jenis ganja lain yang memabukkan dan membuat pemakaianya kecanduan, jenis ganja yang digunakan untuk keperluan industri ini sama sekali tidak mengandung zat psikoaktif atau adiktif.
Tanaman ganja jenis ini dibudidayakan oleh petani di wilayah utara Belanda.
Para petani memanfaatkan hemp sebagai salah satu sumber pendapatan lain,  selain kentang dan ubi.
Bahkan ganja jenis ini dibudidayakan di lahan seluas 1.100 hektar di negara tersebut.
Dengan cakupan luas ini, Perusahaan Dun Agro mengklaim, dalam satu tahun mereka dapat membangun 500 buah rumah prefabrikasi. \Woooow bangunan yag cukup unik dan aneh kan sobat..
Bagaimana menurut pendapatmu, Jangan Lupa kasih komentar di bawah ini ya?
 
 
 
https://properti.kompas.com/read/2018/12/10/105253121/pertama-di-dunia-rumah-dari-serat-ganja
http://intisari.grid.id/read/031261270/rumah-ini-terbuat-dari-serat-ganja-bagaimana-efek-tinggal-di-dalamnya?page=2
https://www.rtvnoord.nl/media/65582/In-Pekel-staat-een-hennephuis
https://www.rtvnoord.nl/nieuws/111902/Primeur-huis-gebouwd-van-hennep
http://www.twipu.com/tag/DunAgro

Keterangan : untuk Pembuatan Video Tolong di awal tampilkan sekilas rumah dengan bentuk setengah jadi, trus masuk ke Proses awal Pembuatan/pembangunan Rumah, Bahan-bahan Yang Di pakai (ganja), pros pembuatan material bahan bangunan, terus hasil jadinya rumah.
Gambar dan video banyak sekali,  bisa di cari di youtube, facebook twiter dan lainya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar